Rabu, 29 Agustus 2012

Festival Bunga Matahari Di Zama, Jepang

Zama adalah sebuah kota yang terletak di Kanagawa Prefecture, Jepang, sebuah kota yang terkenal dengan ladang bunga matahari yang begitu luas. Setiap tahun di musim panas bunga-bunga matahari bermekaran, dan pada saat itu diadakanlah festival bunga matahari tahunan atau yang biasa di sebut “Himawari Matsuri”. Biasanya sekitar Bulan...

Read more »

Selasa, 28 Agustus 2012

Formasi Stalaktit Yang Menakjubkan di Gua Avshalom, Israel

Gua Avshalom juga di kenal sebagai Gua “Soreq” atau Gua Stalaktit yang terletak di lereng barat pegunungan Yudea dekat Bet Shemesh di Israel. Gua dengan luas 5000 meter persegi merupakan salah satu gua dengan formasi stalaktit dan stalagmit yang menakjubkan yang terbentuk dengan berbagai macam pola. Beberapa stalaktit menggantung...

Read more »

Kamis, 09 Agustus 2012

Bumi 7 Warna di Mauritius

  Bumi 7 warna yang terletak di lokasi perbukitan dekat Chamarel, Mauritius. Merupakan salah satu keajaiban geologi dan merupakan obyek wisata yang menarik bagi para wisatawan. Dengan luas sekitar 7.500 meter persegi yang terdiri dari bukit pasir dari 7 warna yang berbeda ( merah, coklat, ungu, hijau, biru, ungu dan kuning)....

Read more »

Minggu, 05 Agustus 2012

Daftar Nama Lain Babi Dalam Makanan

Sungguh terlalu banyak makanan dan bahan makanan yang kita sendiri tidak tahu sampai sejauh mana ke-halal-annya. Apalagi dalam kemasan itu, tidak lagi ditulis “Babi” tapi sudah diganti dengan berbagai istilah-istilah asing, bahkan sampai membuat Pening kepala. Perlu diingat, kerana ada bahan makanan yang sudah sampai pada peringkat “Syub’hat”...

Read more »

Kamis, 02 Agustus 2012

5 Barang Traveling Paling Konyol Sedunia

Aksesoris dan pernak-pernik multiguna, dibutuhkan para traveler saat menjelajah dunia. Namun apa jadinya kalau barang-barang itu malah membuat traveler tampak aneh. Inilah 5 barang traveling paling konyol sedunia! Snazzy Napper  Kalau penutup mata untuk tidur di pesawat, dirasakan kurang untuk Anda, saatnya membeli The Snazzy...

Read more »

Rabu, 01 Agustus 2012

Makna Di Balik Perubahan Warna Langit Ketika Waktu Sholat Tiba

Menjelang waktu Maghrib, alam berubah ke warna merah dan di waktu ini kita kerap dinasihatkan oleh orang-orang tua agar tidak berada di luar rumah. Ini karena spektrum warna pada waktu ini menghampiri frekuensi jin dan iblis (infra-red) dan ini bermakna jin dan iblis pada waktu ini amat bertenaga kerana mereka beresonansi dengan alam....

Read more »